Profile TK

Asri Anggalia, S.Pd. – Kepala TK

“Membimbing dengan Hati, Mencerdaskan dengan Dedikasi” mencerminkan komitmen Kepala Sekolah TK Bhayangkari 01 dalam mendidik dengan penuh kasih sayang, membentuk karakter mulia, serta memberikan pendidikan berkualitas demi masa depan anak-anak yang cerah.

Visi

Terbentuknya generasi yang religius, cerdas dan berkarakter kebhayangkaraan

Misi

  1. Mewujudkan peserta didik yang beriman dan bertaqwa sesuai dengan agama yang dianutnya.
  2. Menciptakan pembelajaran aktif, kreatif, menyenangkan dan berpusat pada anak.
  3. Menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas bagi anak
  4. Mengembangkan potensi sumber daya pendidikan.
  5. Mengembangkan kecerdasan spiritual, emosional dan akademis.
  6. Membimbing dan menumbuhkan pribadi yang berkarakter kebhayangkaraan melalui kegiatan pembiasaan dan pembelajaran di sekolah.
  7. Mengembangkan pribadi yang unggul kompetitif, bermoral, sehat, dan kreatif melalui kegiatan keagamaan, olahraga, seni dan budaya.

Jumlah Rombongan Belajar

Kelas A : Usia 4-5 tahun : 2 Rombongan Belajar

Kelas B : Usia 5-6 tahun : 2 Rombongan Belajar

Ekstrakurikuler

  1. Drumband
  2. ⁠Menari
  3. ⁠Menyanyi
  4. ⁠Musik
  5. ⁠Sempoa
  6. ⁠Agama Islam/Nasrani

Sarana Permainan Anak

  1. Jungkat – jungkit
  2. Prosotan
  3. Komidi Putar
  4. Ayunan
  5. Papan Titian
  6. Tangga Segitiga
  7. Tangga Bola Dunia
  8. Terowongan
  9. Balok
  10. Puzzle
  11. dll

Tenaga Pendidik & Kependidikan

Alumni Terbaik